Vitamin A Kesehatan Mata |
Bagi anda yang sangat memperhatikan dan berusaha menjaga kesehatan seluruh organ tubuh yang anda miliki khususnya untuk organ mata, mungkin anda sudah familiar dengan vitamin A. Namun, tidak sedikit juga diantara kita yang belum mengetahui dengan pasti mengenai berbagai hal yang berkaitan dengan vitamin A kesehatan mata.
Nah, jika anda belum memahaminya lalu anda punya keinginan untuk lebih mengetahuinya, ada baiknya anda menyimak mengenai beberapa penjelasan di bawah ini, agar anda bisa lebih menyayangi organ mata yang Tuhan karuniakan kepada kita. Mensyukuri keberadaan mata dalam tubuh kita tersebut salah satunya adalah dengan menjaga dan memelihara kesehatan mata kita tersebut agar kondisi organ mata yang kita miliki akan senantiasa dalam kondisi yang sehat dan prima sehingga bisa berfungsi dengan sangat baik dan normal.
Ada beberapa hal yang berkaitan dengan vitamin A kesehatan mata yang harus anda ketahui sebagai bahan referensi pengetahuan anda tentang kesehatan mata. Adapun beberapa hal tersebut adalah sebagai berikut :
Sejarah Vitamin A. Vitamin A memiliki cerita yang sangat panjang, baru pada tahun 1932 susunan kimia Vitamin A diketahui, disebut juga retinol karena fungsi spesifiknya dalam retina mata. Banyak terdapat pada hati sapi, daun katuk, sawi, kangkung dan bayam.
Fungsi Vitamin A. Vitamin A berfungsi dalam pengelihatan normal pada cahaya remang. Retinol yang didapat dari darah akan berubah menjadi retinal, setelah melalui beberapa tahap dia akan menjadi redopsin . Intinya bila ada cahaya masuk ke mata [retina] akan bisa dirubah menjadi bayangan bila proses redopsin di atas berjalan dengan baik. Jika Vitamin A tidak cukup proses di atas akan terganggu.
Akibat Kekurangan Vitamin A. Sering terjadi pada anak-anak balita. Tanda-tanda mulai tampak bila simpanan tubuh habis terpakai. Diantaranya buta senja, perubahan pada mata, perubahan kulit mata, gangguan pertumbuhan. Termasuk penurunan nafsu makan dan anemia.
Akibat Kelebihan Vitamin A kesehatan mata. Hanya bisa terjadi bila mengkonsumsi Vitamin A sebagai suplemen dalam takaran tinggi yang berlebihan. Gejala pada orang dewasa antara lain sakit kepala, rasa nek, pusing, rambut rontok, kulit mongering, sakit pada tulang. Pada bayi terjadi pembesaran kepala, dan mudah tersinggung.
0 komentar :
Posting Komentar